toefl
Apa itu toefl ? toefl sendiri merupakan singkatan dari test of english as a foregin langguage . tujuan toefl sendiri adalah tes untuk mengukur atau mengetahui tingkat kemampuan seseorang dalam berbahasa bahasa inggris yang notabenya bahasa sehari harinya bukanlah bahasa inggris. Lalu tujuan lainnya melakukan test toefl adalah untuk salah satu persyaratan melamar kerja di dalam negri maupun di luar negri yang bahasa utamanya adalah bahasa inggris, syarat pendaftaran masuk kuliah di luar negri ataupun persyaratan kelulusan kuliah .